PERLINDUNGAN HUKUM SERTIFIKAT TANAH BERDASARKAN AKTA CESSIE ATAS EKSEKUSI PENGADILAN
Penulis :
Fahrul Ramadan, SH, M.Kn, MH
Dr. Kartono, S.H .I, M.H .
Dr. Taufik Kurrohman, S.H .I., M.H .
Dr. M. Sudirman, S.H ., M.H ., Sp.N ., M.K n., M.E.
Dr. Agus Salim, S.H ., S.E., M.H .
Harga : Rp. 100.000,-
ISBN : 978-623-88124-2-4
Sinopsis :
Buku ini menjelaskan bagaimana
keabsahan proses baliknama sertifikat di kantor pertanahan berdasarkan akta cessie
dan bagaimana bentuk perlindungan hukum bagi pemegang akta cessie yang
tidak ditarik sebagai pihak atas pelaksanaan eksekusi yang dilakukan oleh
Pengadilan atas obyek cessie tersebut.
Penulisan buku ini berdasarkan kenyataan
yang ada di lapangan, yaitu adanya prosees cessie yang dituangkan dalam
bentuk akta autentik dan dijadikan sebagai dasar untuk peralihan pencatatan
kepemilikan (balik nama) dalam sertifikat
hak milik di Kantor Pertanahan.